Oslo Ibrahim Dan Pamungkas, Hadirkan Title-Track EP Barunya, “Strangers Again”
Penyanyi dan penulis lagu asal Indonesia, Oslo Ibrahim, baru saja melepas sebuah single baru berjudul ‘Strangers Again’. Lagu merupakan hasil tulisannya bersama rekan-nya, Pamungkas, yang juga membantu dari segi vokal. Lagu adalah title-track untuk EP terbaru Oslo Ibrahim yang dirilis Orca Music tepat di hari ini, Rabu, tanggal 24 November. ‘Strangers Again’…