Manfaat yang Bisa Anda Dapatkan dari Vitamin B Kompleks
Sebenarnya vitamin ada lebih dari selusin, semuanya berbeda dan melakukan berbagai fungsinya masing-masing. Sebagian besar vitamin B kompleks bekerja sama untuk kepentingan tubuh kita. Karena hubungan erat antara vitamin-vitamin tersebut, maka para ahli menyebutnya vitamin B kompleks. Vitamin B Kompleks umumnya dapat diperoleh melalui konsumsi daging, susu, serta telur. Namun,…